Yogyakarta adalah sebuah ibu kota sekaligus pusat pemerintahan dari Daerah Istimewa Yogyakarta. Kota ini merupakan suatu tempat kediaman bagi Sultan Hamengkubuwana dan juga Adipati Paku Alam. Sebagai kota terbesar ke-empat di Pulau Jawa (Berdasarkan hasil jumlah sensus penduduk), kota ini juga memiliki julukan sebagai kota istimewa dan juga kota pelajar (karena Yogyakarta adalah salah satu kota yang banyak dikunjungi oleh siswa dari luar kota, pulau bahkan luar negara yang ingin menimba ilmu disini).
Yogyakarta atau yang juga dikenal dengan sebutan Jogja terletak di sebuah lembah dengan tiga sungai, yaitu Sungai Code (yang membelah kota dan kebudayaan), Sungai Winongo dan Sungai Gajahwong. Kota ini memiliki letak geografis yang sangat strategis karena berada di jalur persimpangan antara Semarang, Bandung, Pacitan dan Surabaya. Sehingga pertumbuhan ekonomi juga berkembang sangat pesat.
Sebagai salah satu kota yang sangat populer, baik dikalangan nasional maupun internasional, Jogja memang tidak pernah sepi dari kunjungan turis. Banyak hal yang dapat dieksplore di kota ini, mulai dari menu kulinernya yang khas seperti gudeg dan nasi kucing, destinasi wisatanya yang sangat indah seperti gunung merapi dan juga pantai selatan, budaya Jawa yang sangat kental sehingga kota ini mendapat julukan sebagai “Central art of Java”, kota ini juga memiliki banyak hal lain yang tidak akan habis untuk dibahas.
Produsen Badut Maskot Kota Yogyakarta Istimewa
Seiring perkembangan teknologi dan informasi, ternyata tidak bisa dipungkiri jika hal ini juga cukup mengguncang kota budaya ini. Salah satunya adalah ketertarikan generasi muda terhadap segala hal yang lebih modern dan meninggalkan segala bentuk tradisionalitas. Hal ini rupanya membuat pencinta budaya khas Jogja mengambil inisiatif supaya budaya tradisional kota Yogyakarta tidak hanyut disapu arus modernisasi.
Salah satunya adalah pemilik usaha kuliner nasi kucing Mas Garang, ia mengambil tindakan dengan membuat badut maskot untuk usaha kuliner tradisional yang digelutinya. Pembuatan badut ini bukan semata-mata guna melakukan promosi agar lebih menarik, tapi juga sebagai bentuk pelestarian budaya sehingga anak muda tidak melupakan sisi tradisionalitas Jogja.
Jika Anda memiliki rencana untuk membuat badut atau boneka maskot tradisional khas daerah Anda, maka bisa langsung menghubungi Produsen Badut Maskot Kota Yogyakarta Istimewa. Sebagai produsen yang sudah berpengalaman di bidangnya. RoesOne CRaft akan siap sedia dalam membantu Anda mewujudkan produk yang sesuai dengan keinginan Anda. Untuk contoh badut lainnya bisa dilihat DISINI.
Layanan RoesOne Craft :
Buka : Senin – Sabtu
Jam Kerja : 08.00 – 16.00 WIB
Tlp : 02744282064
Handphone : 085640652331 (Suyut)
LINE : 085640652331
Whats App : 085640652331
Pin BBM : 75D4E931
Email : marketing@roesone.com atau roesonecraft@gmail.com
Alamat Kantor : Jl. Abimanyu no.8, Wirobrajan,
Kec. Wirobrajan , Kab. Yogyakarta (Kota) , D.I. Yogyakarta
Terimakasih.
Ulasan
Belum ada ulasan.