Kota Kediri adalah salah satu kota dengan tingkat perekonomian terbaik di Indonesia. Kota ini berkembang seiring meningkatnya kualitas dalam berbagai aspek, yaitu pendidikan, pariwisata, perdagangan, birokrasi pemerintah, hingga olahraga. Pusat perbelanjaan tradisional hingga pusat perbelanjaan modern sudah beroperasi di kota ini.
Namun tak hanya itu, Kediri juga terkenal dengan pesona eksotisme alamnya yang luar biasa. Jika Anda memiliki rencana kunjungan atau tengah berada di Kediri, maka tak ada salahnya untuk memanjakan mata dengan menikmati wisata alam yang mengagumkan. Salah satunya menikmati pesona Gunung Kelud. Anda yang memiliki hobi mendaki gunung, hal ini pastinya akan sangat menantang adrenalin Anda. Tapi jangan salah, meskipun begitu gunung ini memiliki keistimewaan yang membuatnya berbeda dengan gunung yang lain. Apakah itu? Nah, karena akses jalannya mudah, Anda yang ingin menikmati keindahan gunung tapi tidak kuat secara fisik maka bisa mengunjunginya dengan kendaraan.
Selain itu, ada juga air terjun Irenggolo yang hanya berjarak sekitar 20 km dari pusat Kota Kediri, sehingga bisa ditempuh dalam waktu sekitar 30 menit dengan menggunakan kendaraan roda dua maupun roda empat. Di tempat ini, Anda akan disambut dengan pemandangan yang luar biasa mulai dari Besuki hingga ke Irenggolo. Anda akan melihat hutan pinus yang hijau lebat, camping area, jogging, hiking dan taman bermain.
Bagaimana, menarik sekali bukan?
Boneka Maskot KPU Kota Kediri Jawa Timur
Boneka Maskot KPU Kota Kediri Jawa Timur ini merupakan salah satu media yang akan digunakan untuk melakukan penyuluhan Pemilukada pada Juni 2018 mendatang. Dengan adanya boneka maskot ini, maka diharapkan jika partisipasi warga untuk memberikan suaranya juga meningkat. Mengingat belakangan ini banyak terjadi kasus bahwa masyarakat lebih memilih golput (golongan putih).
Sebagai Produsen Boneka Maskot KPU Kota Kediri Jawa Timur, RoesOne Craft melayani pembuatan berbagai macam jenis boneka dengan sistem custom, dimana klien bebas untuk menentukan desain / karakter boneka yang ingin dibuat. Jika Anda berminat untuk membuat boneka dan ingin mengetahun informasi lebih lanjut, maka bisa menghubungi layanan kontak person kami di bawah ini.
Layanan RoesOne Craft :
Buka : Senin – Sabtu
Jam Kerja : 08.00 – 16.00 WIB
Tlp : 02744282064
Handphone : 085640652331 (Suyut)
LINE : 085640652331
Whats App : 085640652331
Pin BBM : 75D4E931
Email : marketing@roesone.com atau roesonecraft@gmail.com
Alamat Kantor : Jl. Abimanyu no.8, Wirobrajan,
Kec. Wirobrajan , Kab. Yogyakarta (Kota) , D.I. Yogyakarta
Terimakasih.
Ulasan
Belum ada ulasan.